Posts

Showing posts from October, 2017

10 Candi Peninggalan Kerajaan Majapahit Beserta Gambarnya

Image
Candi Peninggalan Kerajaan Majapahit - Kerajaan Majapahit merupakan kerajaan besar yang pernah berdiri di Nusantara (Indonesia saat ini) dengan pusatnya berada di Jawa Timur. Kerajaan ini berdiri pada tahun 1293 Masehi hingga 1500 Masehi, berdasarkan tahun tersebut Majapahit merupakan kerajaan Hindu-Budha terakhir dan terbesar yang pernah berdiri di Nusantara. Apa saja candi peninggalan Kerajaan Majapahit yang sudah berhasil ditemukan? Sedikit pendahuluan, Majapahit mengalami masa kejayaan pada saat raja Hayam Wuruk berkuasa, tepatnya pada tahun 1350 sampai dengan 1389 Masehi. Kejayaan kerajaan ini tak lepas dari peran patihnya yang gagah dan berani bernama Gajah Mada. Patih ini terkenal dengan "Sumpah Palapa" yang isinya tidak akan memakan buah Pala sebelum berhasil mempersatukan wilayah Nusantara. Baca Juga : Biografi Gajah Mada dan Misteri Makamnya Seperti kerajaan-kerajaan lainnya, kerajaan Majapahit tentu memiliki peninggalan sejarah yang dapat dijadikan sebagai sumber

Sejarah Kabupaten Purbalingga : Babad, Kecamatan dan Peninggalannya

Image
Sejarah Kabupaten / Kota Purbalingga  - Purbalingga merupakan salah satu kabupaten yang berada di Provinsi Jawa Tengah. Kabupaten ini memiliki batas wilayah antara lain : sebelah utara berbatasan dengan Kabupaten Pemalang, sebelah timur dan selatan berbatasan dengan Kabupaten Banjarnegara, sebelah barat dan sebelah selatan berbatasan dengan Kabupaten Banyumas. Pada pembahasan kali ini, kita akan mengulas mengenai sejarah Kabupaten Purbalingga, Babad Purbalingga, serta Peninggalan sejarah yang ada di Kabupaten Purbalingga. Secara umum, kondisi geografis Purbalingga dikelilingi oleh rangkaian pegunungan dan sungai-sungai besar. Terdapat beberapa rangkain pegunungan pada bagian utara, yaitu Dataran Tinggi Dineg dan Gunung Slamet. Sementara itu, pada bagian selatan terdapat Sungai Serayu dan beberapa anak sungainya meliputi : Kali Gintung, Kali Pekacangan dan Kali Klawing. Sejarah Kabupaten Purbalingga. Sebuah nama yang pasti tidak akan tertinggal ketika membicarakan sejarah Kabupaten Purb